Kopi Produk BUM Desa Mulya Jaya

Salah satu Kebiasaan yang sekarang menjadi tren masa kini ialah “Ngopi”. Kebiasaan ini mungkin dulunya hanya jadi anggapan bagi Orang-Orang berumur yang tersaji setiap Pagi. Namun, seiring berjalannya waktu, Ngopi ialah salah hal sangat lumrah bahkan bagi kaum muda sekalipun. Semakin banyaknya produk Kopi baik produksi lokal maupun nasional sudah semakin bersaing. Memberikan pilihan yang […]

Peringkat 4 Nasional Indeks Desa Membangun (IDM) Tahun 2021, Desa Rawak Hilir Kabupaten Sekadau

Keberhasilan Pembangunan Desa Di Provinsi Kalimantan Barat Hingga Tahun 2020 mengalami kemajuan yang cukup pesat. Hal ini terlihat dari Data IDM 2021 dimana jumlah Desa mandiri yang pada tahun 2018 Hanya Satu Desa , maka pada Tahun 2021 Telah mencapai 385 Desa, sementara Desa Sangat tertinggal di tahun 2021 sudah tidak ada lagi. Salah Satu […]

Penandatanganan Kesepakatan Bersama (MoU) Percepatan Peningkatan Status IDM Melalui Keterlibatan Peran Swasta, antara Gubernur Kalimantan Barat dengan Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit di Kalimantan Barat

Gubernur Kalbar H. Sutarmidji, S.H., M.Hum menandatangani kesepakatan bersama dengan Perusahaan Perkebunan Kelapa Sawit di Kalbar, bertempat di Balai Petitih Kantor Gubernur Kalbar, Kamis (17/6/2021). Penandatanganan MOU tersebut adalah dalam rangka percepatan peningkatan status desa membangun melalui keterlibatan peran perusahaan perkebunan kelapa sawit di Kalbar. Dalam laporan, Ir. Hj. Yuslinda, MM, Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat […]

Instagram
WhatsApp